Jumat, 20 Januari 2012

TANPA PERLU PREDIKSI DAN SIGNAL

sebenarnya ada cara yang simple jika hanya ingin mengetahui trend..pakai indikator CCI dengan period 50 lalu level yang digunakan 0 saja jika diatas nol bullish jika dibawah bearish



oke mas, bisa dipakai dibeberapa TF kan mas??
apa bedanya kalau kita gunakan MA untuk mengetahui trend yang ada mas??
terus apa bisa indikator itu kita sesuaikan dengan news yang ada mas? atau newa yg akan dirilis?


wah berarti dibutuhkan modal yang cukup besar donk gan kalau memang mau melawan trend ??
karena khan maka cara sperti ituh beresiko tinggi kalau sampai salah pergerakan n gag memiliki cara antisipasi yang tepat gan

kalau menurut saya mas.. berapapun modal yang kita gunakan kalau bisa tidak usah untuk melawan trend karena akan terlalu lama kita dalam posisi minus, lebih baik kita sabar saja dulu untuk menunggu moment yang ada, saya kira ini akan lebih bagus hasilnya. atau kalau tidak kita scalping saja kalau kita punya modal yang besar, gunakan lot besar, ini juga akan mendapatkan hasil yang banyak.


hitunglah modal anda, persentasekan jumlah kerugian dan keuntungan yang mungkin diterima

setuju mas..
harus selalu kita perhatikan yaitu Money Manajemen yang baik.
Risk & Reward harus kita perhatikan. kita usahakan lebih besar rewardnya, ini akan lebih baik.


ebelum masuk market biasanya saya harus analisa dulu kira-kira trendnya kuat apa enggak,
terus cari posisi paling tepat untuk open, kemudian pasang TP dan SL.



posisi paling tepat untuk open

Manajemen yang bagus kayaknya ni mas.
dengan Entry dan Exit pada saat yang tepat, maka kayaknya kerugian bisa kita perkecil.
karena minsalnya kita sudah tahu bahwa kekuatan trend hanya mungkin sekitar 2-3 jam saja. maka kita sudah tau dimana kita harus OP dan EXIT.

Keep Trading.
;)


oh,, aq juga gitu gan,, tapi kalo malem ga gitu aq,, itukan untuk tipe trader yg maen sesi panjang,,hehe,, kalo scalping kyaknya harus lbih simple lg pmikirannya,,heheh

Memang iya mas, scalping terasa lebih simple..
saya mau nanya ni mas, kalau minsalnya kita scalping dengan lot 5000 TP 5 point.
kira - kira SL nya gimana mas??
Thanks.


Tapi terkadang kalo melihat trend yg lagi lesu membuat ane juga kurang greget gmana gitu..

memang pasar atau market kan tidak selama trend UP/DOWN mas.
adakalanya sideways, kalau mas terbiasa dengan moment trading trend, kalau lagi sideways mas bisa istirahat sebentar, pasar forex memang buka selama 24 jam mas, tetapi kita tidak akan mungkin bisa terus - menerus op dan menghasilkan profit, ada waktunya masing - masing.


ciri khas scalper

siap - siap senam jantung mas.. hehe
butuh keakuratan dalam scalping mas.
apalagi dengan menggunakan lot yang besar, beda banget fsikologinya kalau kita trading dengan modal dan lot yang besar, bisa - bisa kadang - kadang tidak bisa tidur pulas..hehe

Keep Trading.

0 komentar:

Search

About Me

Panduan Forex
Lihat profil lengkapku